of  

or
Sign in to continue reading...

Indonesia: Morning Market Update - 16 January

IM Insights
By IM Insights
1 year ago
Indonesia: Morning Market Update - 16 January

Salah


Create FREE account or Login to add your comment
Comments (0)


Transcription

  1. Morning Update Indo Premier Sekuritas | Daily Research | Indonesia 16 January 2023 Items Nilai transaksi (Rp miliar) Volume transaksi (jt shm) Net asing (Rp miliar) Net asing (jt shm) Kapitalisasi pasar (Rp tn) Avg 2022 20,648.7 12,270.2 246.2 -246.6 3,289.6 Terakhir 16,436.4 8,267.9 -551.6 -838.6 2,562.7 H-1 14,439.6 9,417.4 -462.2 -380.7 2,558.1 Global Market Wrap Pada perdagangan akhir pekan lalu indeks di bursa Wall Street berhasil ditutup di zona hijau dipicu oleh menguatnya saham-saham sektor perbankan seiring dengan rilis kinerjanya yang lebih baik dari ekspektasi Sektoral Index Technology Financials Healthcare Basic Material Transportation & Log Industrials Infrastructure Property Energy Consumer Cyclical Consumer Non-Cyclical Penutupan 1 year return 5,256 1,356 1,537 1,245 1,633 1,130 839 694 2,125 810 722 -38.9% -15.0% 6.3% 3.7% 36.0% 7.4% -11.0% -5.8% 76.7% -5.1% 8.4% 1 day return YTD return 1.8% -0.3% 0.4% 0.6% 0.4% -0.4% -0.6% 0.1% 1.7% -0.4% 0.0% 1.8% -4.2% -1.8% 2.4% -1.7% -3.8% -3.5% -2.5% -6.8% -4.8% 0.8% Negara JCI FSSTI KLCI SET KOSPI SENSEX HSI NKY AS30 IBOV DJI SX5P UKX Indonesia Singapura Malaysia Thailand Korsel India Hongkong Jepang Australia Brasil Amerika Eropa Inggris sentimen positif tambahan di pasar. Saham-saham sektor perbankan kompak berakhir menguat di akhir pekan lalu setelah rilis kinerja keuangan perbankan kuartal IV 2022. Saham JPMorgan Chase & Co dan Bank of America menguat masing-masing sebesar 2,5% dan 2,2% mengikuti kinerja positif yang lebih baik dari Indeks Saham Index pasar. Sementara itu, proyeksi inflasi yang mulai melemah di 2023 menjadi Penutupan 1 year return 1 day return YTD return 6,642 3,294 1,495 1,682 2,386 60,261 21,739 26,120 7,540 110,916 34,303 3,879 7,844 -0.8% 0.4% -3.9% 0.5% -18.3% -1.6% -10.8% -7.1% -2.3% 3.7% -4.5% 2.1% 4.0% 0.2% 0.8% 0.4% -0.3% 0.9% 0.5% 1.0% -1.2% 0.7% -0.8% 0.3% 0.8% 0.6% -3.0% 1.3% 0.0% 0.8% 7.3% -1.0% 9.9% -0.8% 5.3% 1.1% 3.5% 6.2% 5.3% ekspektasi pasar. Meskipun masih berada dibawah tekanan membaiknya kinerja keuangan perbankan pada kuartal tersebut terutama didorong oleh kenaikan imbal hasil yang lebih tinggi. Sementara itu survei ekonomi Universitas Michigan memproyeksikan Inflasi akan turun ke level 4% melanjutkan penurunan 3 bulan berturut-turut hingga menjadi inflasi dengan level terendah sejak April 2021. Dual Listing (US$) Closing US$ 24.91 0.066 TLKM TINS *Rp/US$ IDR 1,910.3 1,014.2 +/-0.17 -0.02 Daily     % chg -0.68% -25.15% 15,338 Suku Bunga & Inflasi Items Deposito IDR 3 bln Kredit Bank IDR BI 7-Days RR Fed Funds Target ECB Main Refinancing Domestic Yen Interest Call Latest Interest Inflation 3.76% 12.86% 5.50% 5.51% 4.50% 6.50% 250.00% 9.20% -0.04% 3.80% Real interest rate -0.01% -2.00% 240.80% -3.84% Harga Komoditas Penutupan Minyak WTI US$/ bbl CPO RM/ ton Nikel US$/ ton Timah US$/ ton Emas US$/tr. oz Batu Bara US$/ ton Gandum US$/bushel Jagung US$/bushel Kedelai US$/bushel Tembaga US$/ton 79.9 3,833.0 26,599 28,677 1,920.2 370.3 7.44 6.75 15.28 9,168.6 Ret 1 year (%) -4.7% -28.1% 18.7% -29.9% 5.6% 75.1% -0.4% 14.9% 11.9% -8.1% +/1.5 -64.0 -228.0 1,356.0 23.1 -7.3 0.0 0.0 0.1 -0.5 Ret 1 day (%) 1.88% -1.64% -0.85% 4.96% 1.22% -1.92% 0.13% 0.60% 0.61% -0.01% Dow Jones menguat +113 poin (+0.33%) pada level 34,303 S&P 500 bertambah +16 poin (+0.40%) pada level 3,999 Nasdaq naik +78 poin (+0.71%) pada level 11,079 EIDO menguat +0.02 (+0.09%) pada level 22.32 Technical Ideas Menguatnya indeks di bursa Wall Street seiring lebih baiknya kinerja keuangan emiten jika dibandingkan dengan ekspektasi serta harapan akan turunnya angka inflasi diprediksi akan menjadi sentimen positif di pasar. Sementara itu investor juga akan menanti data neraca perdagangan yang diprediksi akan kembali surplus US$ 4,1 miliar. IHSG diprediksi bergerak menguat dengan support di level 6,610 dan resist di level 6.670. Stocks Sumber : Bloomberg  ADMR (Buy). Support: Rp1,645, Resist: Rp1,685  GOTO (Buy). Support: Rp102, Resist: Rp108  BRIS (Buy on Weakness). Support: Rp1,310, Resist: Rp1,345  TLKM (Buy on Weakness). Support: 3,750, Resist: Rp3,820  XBLQ (Buy on Weakness) Support: Rp482, Resist: Rp492  XCLQ (Buy on Weakness) Support: Rp95, Resist: Rp97  XPLQ (Buy on Weakness). Support: Rp463, Resist: Rp473 ETF Refer to Important disclosures on the last of this report
  2. Morning Update Indo Premier Sekuritas | Daily Research | Indonesia 16 January 2023 News Highlight PT Bank Mandiri (Persero) Tbk (BMRI) mencatat penyaluran kredit usaha rakyat (KUR) memenuhi plafon atau jatah yang diberikan pemerintah. Sampai dengan akhir Desember 2022 pihaknya telah menyalurkan KUR sebesar Rp 40 triliun kepada 351.000 lebih pelaku usaha. Jika dirinci, penyaluran KUR Bank Mandiri sepanjang tahun 2022 didominasi sektor produksi sebanyak 59,73% atau sebesar Rp 23,89 triliun. Setiap tahun, realisasi penyaluran KUR Bank Mandiri selalu mencapai target yang ditentukan pemerintah di seluruh jenis KUR. Tren peningkatan penyaluran KUR Bank Mandiri sektor produktif turut menanjak naik. Salah satunya di sektor pertanian yang sepanjang tahun 2022 menyumbang 29,53% dari total KUR Bank Mandiri atau senilai Rp 11,81 triliun. Disusul sektor jasa produksi yang mencapai Rp 8,03 triliun di 2022 atau sekitar 20,07% dari total penyaluran KUR Bank Mandiri tahun 2022. Di tahun 2023, Bank Mandiri pun mendapat mandat untuk mengalokasikan KUR senilai Rp 48 triliun, meningkat 20% dari tahun sebelumnya. Dari jumlah tersebut, penyaluran KUR tahun ini akan difokuskan untuk sektor produktif dan pengembangan di KUR klaster. PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BRIS) mencatatkan himpunan tabungan haji mencapai Rp 10,1 triliun per Desember 2022. Nilai itu meningkat 5,29 % secara year on year (YoY). Berkat pencapaian itu, BSI menguasai 65% jamaah waiting list haji Indonesia atau sebesar 3,4 juta jamaah. Menjelang keberangkatan ibadah haji tahun 2023, BSI berkomitmen untuk memberikan pelayanan prima kepada nasabah calon jamaah haji baik dukungan layanan pembukaan setoran awal tabungan haji, pelunasan setoran haji melalui BSI Mobile serta kesiapan layanan di outlet BSI seluruh Indonesia. Dalam pelunasan setoran haji, BSI bekerjasama dengan kerjasama Kementerian Agama terkait integrasi setoran secara online, selain online BSI juga memiliki lebih dari 1.200 outlet yang disiapkan untuk melayani pelunasan setoran haji. Pembayaran melalui BSI Mobile menjadi alternatif bagi nasabah sehingga tidak perlu datang ke bank untuk melakukan proses pelunasan haji. Anton menyambut baik pernyataan Kementerian Agama terkait kuota jamaah haji Indonesia tahun 2023 yang mencapai 221.000 orang calon jamaah haji. Refer to Important disclosures on the last of this report
  3. Morning Update 16 January 2023 Indo Premier Sekuritas | Daily Research | Indonesia PT ACE Hardware Indonesia Tbk (ACES) optimistis industri ritel akan dapat bangkit dan bahkan bertumbuh di tahun 2023 ini. Manajemen mengungkapkan, pada tahun ini pihaknya mengincar angka pertumbuhan sekitar 8%-10%, baik dari sisi top line maupun bottom line. Dicabutnya kebijakan PPKM juga menjadi katalis positif lain bagi industri ritel, termasuk ACES. Harapannya, dengan berakhirnya pembatasan sosial bakal memulihkan kembali aktivitas masyarakat sehingga dapat mempercepat pemulihan industri ritel. Untuk memanfaatkan momentum pemulihan tersebut, perseroan pun telah menyiapkan rencana kerja dan sejumlah strategi yang bakal dijalankan tahun ini. Salah satunya melakukan ekspansi pasar. ACES menyiapkan alokasi belanja modal atau capital expenditure (Capex) sebesar Rp 200 miliar-Rp 300 miliar yang di antaranya bakal digunakan untuk ekspansi dengan membuka 10 hingga 15 toko baru. Lebih jauh manajemen menambahkan, ACES juga melakukan aktivitas pemasaran sesuai dengan pangsa pasar hingga strategi omni-channel yang diharapkan dapat memberikan kontribusi positif dalam meningkatkan penjualan. PT NFC Indonesia Tbk (NFCX) member dari grup PT M Cash Integrasi Tbk (MCAS) berkolaborasi dengan Bank DKI dalam menggencarkan sosialisasi penggunaan kendaraan listrik Volta melalui pembiayaan kredit ringan kepemilikan motor listrik dan berbagai insiatif lainnya. Sinergi yang dilakukan merupakan dukungan Bank DKI terhadap perwujudan program pemerintah untuk mengakselerasi transisi kendaraan berbahan bakar fosil ke kendaraan listrik ramah lingkungan di Indonesia. Fasilitas kredit yang diberikan Bank DKI adalah melalui produk Kredit Multi Guna dengan berbagai pilihan skema tenor, proses yang cepat dan mudah, serta bunga bersaing, dalam rangka memberikan kemudahan dan aksesbilitas untuk memiliki motor listrik Volta. Kerja sama ini menjadi bentuk dukungan Pemerintah dalam mewujudkan penggunaan 2 juta kendaraan listrik pada tahun 2025 dengan target penurunan emisi sebesar 29% pada tahun 2030, dan net emisi nol di tahun 2060 Refer to Important disclosures on the last of this report
  4. Morning Update Indo Premier Sekuritas | Daily Research | Indonesia 16 January 2023 PT INDO PREMIER SEKURITAS Pacific Century Place 16th Floor SCBD Lot 10 Jl. Jend. Sudirman Kav. 52-53 Jakarta Selatan 12190 - Indonesia p +62 21 5088 7200 ANALYSTS CERTIFICATION The views expressed in this research report accurately reflect the analyst’s personal views about any and all of the subject securities or issuers; and no part of the research analyst's compensation was, is, or will be, directly or indirectly, related to the specific recommendations or views expressed in the report. DISCLAIMERS This research is based on information obtained from sources believed to be reliable, but we do not make any representation or warranty nor accept any responsibility or liability as to its accuracy, completeness or correctness. Opinions expressed are subject to change without notice. This document is prepared for general circulation. Any recommendations contained in this document does not have regard to the specific investment objectives, financial situation and the particular needs of any specific addressee. This document is not and should not be construed as an offer or a solicitation of an offer to purchase or subscribe or sell any securities. PT. Indo Premier Sekuritas or its affiliates may seek or will seek investment banking or other business relationships with the companies in this report. Refer to Important disclosures on the last of this report